daerah rawan Longsor


Longsor ialah bencana alam yang sering terjadi di indonesia
upayakan pencegahan untuk mengurangi dampak bencana tanah longsor diantaranya yaitu :

  • Kenali daerah tempat tinggal kita sehingga jika terjadi ciri-ciri daerah rawan longsor kita dapat menghindarinya
  • perbaiki tata air dan tata guna lahan daerah longsor
  • Tanami daerah lereng dengan tanaman yang system pengakarannya dalam ( akar tunggal ) atau pohon - pohon berdaun lebar
  • Tutup retakan yang timbul diatas tebing dengan material kedap air ( lempung ) untuk mencegah air hujan masuk ke dalam tanah
  • selalu waspada saat musim hujan yang tinggi dalam waktu yang lama.
  • waspada terhadap mata air/rembesan dan kejadian longsor skala kecil di sepanjang lereng.
yang harus dilakukan 
  • Melapor ke aparat desa setempat
  • tutup retakan tanah dengan lempung atau material kedap air
  • hindari air meresap ke dalam lereng 
  • Buat parit pengaturan air hujan

0 Response to "daerah rawan Longsor"

Posting Komentar