Kesiapsiagaan Terhadap Bencana

Kesiapsiagaan terhadap bencana perlu di miliki oleh semua lapisan masyarakat terutama oleh para petugas BPBD.Kesiapsiagaan terhadap bencana dilaksanakan untuk mengantisipasi kemungkinan terjadinya bencana guna menghindari jatuhnya korban jiwa, kerugian harta serta perubahan tata kehidupan masyarakat melalui :


  • Mengaktifkan pos-pos siaga bencana dengan segenap pendukungnya.
  • Pelatihan siaga/simulai/gladiresik
  • Inventarisasi sumber daya pendukung kedaruratan
  • Penyiapan dukungan dan mobileisasi sumberdaya/logistik
  • Penyiapan system informasi dan komunikasi yang cepat dan terpadu guna mendukung tugas kebencanaan.
  • Penyiapan dan pemasangan early warning
  • Contingency plan
  • Mobilisasi sumber daya

1 Response to "Kesiapsiagaan Terhadap Bencana"

  1. Merkur Gold Strike Safety Razor - FEBCASINO
    Merkur's Gold Strike Safety aprcasino Razor, Merkur Platinum https://febcasino.com/review/merit-casino/ Edge Plated bsjeon Finish, German, Gold-Plated, Satin Chrome Finish. Merkur has a more aggressive https://septcasino.com/review/merit-casino/ looking, gri-go.com

    BalasHapus